Banyak pengguna Android yang bosan dengan Hpnya sendiri gara gara Iklan yang terus menerus muncul dengan sendirinya di HP Android kita. Mungkin kita harus berupaya untuk menon-aktifkan iklan tersebut agar kita tidak terganggu dengan iklan iklan promosi yang terus bermunculan di HP Android kita.
Bagaimana cara menghilangkan iklan di Android ? Caranya yaitu memanfaatkan aplikasi aplikasi yang ada. Aplikasi yang akan kita akan gunakan yaitu aplikasi Adfree.
Adfree adalah aplikasi yang dapat membantu kita untuk mengatasi permasalahan pada iklan yang selalu bermunculan pada Android kita, aplikasi Adfree ini menggunakan cara pemblokiran pada iklan. Jadi, saat kita sedang connect dengan Internet, iklan itu hilang dan tidak muncul lagi.
Iklan iklan tersebut sering muncul saat kita menjalankan aplikasi, games, dan lain lain. Kami juga akan memberikan tutorial pemakaian Adfree untuk Android anda, anda bisa melihat dan mencobanya dengan cermat dengan tutorial dibawah ini.
1. Download dan jalankan aplikasi Adfree, anda bisa mendownloadnya di Google Play atau browser lainnya.
2. Jalankan aplikasi Adfree > pilih ‘Bootup Normally’
3. Kemudian anda centang semua pilihan dan gunakan ‘Use 127.0.0.1’ Klik Download & Install Host
4. Jika berhasil, akan muncul peringatan Succes!, klik OK
Sudah dan sekarang, tidak ada iklan yang berani muncul lagi di perangkat Android anda.
0 komentar:
Post a Comment